Pages

Ads 468x60px

Senin, 31 Agustus 2009

Promosi Blog di Blogdigger

Apakah blog anda sudah dipromosikan? Bingung bagamaina cara mempromosinya? Ada langkah cepat,gampang dan tidak bertele-telePromosikan saja di Blogdigger.com. Caranya seperti di bawah ini :
.

1. Buka Blogdigger di alamat blogdigger.com atau "klik" di sini.
2. "Klik" kotak kuning di atas yang bertuliskan "group".
3. Setelah beberapa saat muncul jendela baru, "klik" Promote your blog.
4. Isi kolom "site" dan spesifikasi "site" anda kemudian "klik" Validate.

5. Akan muncul pesan dari Blogdigger sebanyak dua kali. "Klik" oke.
6. Selesai sudah promosi di Bloggdigger..

Pingin untuk promosi di Technorati atau yang lain? Kalau ingin tahu cara promosi di Technorati silahkan klik di sini. Untuk di Feedburner "klik" di sini.

0 komentar:

Posting Komentar