Perkembangan yang terjadi di pasar telpon genggam dan layanan telpon selular membuat perkembangan industri mp3 maju dengan sangat pesat. Perkembangan berimbas pada industri musik khususnya dan dunia seni musik secara umum. Heboh mp3 dan ring tone serta nada sambung membuat penyanyi yang memiliki album atau lagu yang trend di pasaran menjadi kaya mendadak. Hal seperti ini dialami oleh almarhum mbah Surip dengan lagunya "Tak Gendong" yang begitu disukai tidak hanya orang tua, tetapi bahkan hingga anak-anak kecil yang baru bisa ngomong.
Sebenarnya apa yang menjadi penyebab larisnya mp3 hingga seperti jualan pisang goreng? Ada beberapa faktor yang menjadi penyebab hebohnya mp3. Dengan perkembangan yang luar biasa bagi dunia musik ini, sebenarnya sebuah peluang baru terbuka bagi para seniman di bidang musik dan tarik suara. Adakah anda tertarik? Untuk mendapatkan koleksi mp3 yang baru silahkan anda mendownloadnya. Gratis !!!
0 komentar:
Posting Komentar